Lowongan terbit 1 tahun lalu
Cakra Squaremembuka lowonganTeknisi Gedung
Cakra Square merupakan pusat bisnis di Klaten, Jawa Tengah yang berdiri pada tahun 2021. Di bawah payung PT. Wasaida Putra Cakra, Cakra Square berusaha menjadi pusat bisnis lengkap dengan lebih dari 5 tenant dengan berbagai latar belakang yang telah aktif beroperasi.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SMA / SMK
- Gender :
- Pria
- Umur :
- 24 - 36 tahun
- Besaran Gaji :
- Kompetitif
- Lokasi Kerja :
- Jl. Merbabu No 7, Gayamprit, Klaten Selatan, Kabupaten Klaten
Syarat Pekerjaan
- Pria , usia 24 – 36 tahun
- Pendidikan min.SMK/STM jurusan Listrik / Elektronik
- Pengalaman min 1 tahun sebagai Engineering /Teknisi di hotel /gedung / kantor
- Menguasai dan memahami tentang : Kelistrikan , AC , Plumbing , Sipil gedung, dll
- Memiliki komunikasi yang baik
- Biasa kerja mandiri, loyal, rajin
- Bersedia bekerja diluar jam operasional (hari libur)
- Memahami microsoft office
Kirim lamaran dan CV melalui EMAIL dengan Subject “Posisi/ Nama/ No. hp”.
Kirim Lamaran
- Email :
- cakrasquare@gmail.com
- No. Telepon :
- +6281328977438
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan