Lowongan sudah ditutup

Axaraa Digitalmembuka lowonganOnline CS / Admin - Content Creator

Axaraa Digital adalah perusahaan digital marketing yang menjual produk digital dan produk fisik. Saat ini mengajak pemilik talenta terbaik yang memiliki semangat tinggi untuk belajar, mengembangkan diri dan bekerja untuk dapat bergabung dalam Tim kami.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • SMA / SMK
  • Gender :
  • Pria/Wanita
  • Umur :
  • Maks. 23 Tahun
  • Besaran Gaji :
  • 1,5 - 2,5 Juta
  • Batas Lamaran :
  • 7 April 2021
  • Lokasi Kerja :
  • Jl Patehan Kidul 37 Kraton, Kota Jogja, DIY

Deskripsi Pekerjaan

Online CS / Admin

  • Mengelola akun online shop (Shopee, Tokopedia, Blibli, Lazada, Bukalapak, JD.id)
  • Mengelola akun media sosial (FB, IG, YT, TikTok)
  • Membuat konten grafis yang dibutuhkan
  • Membuat deskripsi produk, artikel, narasi iklan dan caption
  • Membuat video dan gambar iklan
  • Menjawab chat dan menjaga hubungan baik dengan pelanggan
  • Berkomunikasi dan bekerjasama dengan bagian pengepakan barang
  • Memastikan untuk pengiriman produk paket ke klien
  • Melakukan pengecekan stock dan membuat laporan secara berkala baik di gudang maupun di marketplace
  • Membuat laporan penjualan bulanan

Content Creator

  • Mengelola website & landing pagi
  • Mengelola akun media sosial (FB, IG, YT, TikTok)
  • Membuat perencanaan dan pembuatan konten website / LP dan media sosial
  • Membuat konten tertulis / artikel / caption
  • Membuat konten desain grafis
  • Membuat konten foto
  • Membuat konten video
  • Membuat laporan bulanan

Syarat Pekerjaan

Online CS / Admin

  • Wanita, usia max 23 tahun
  • Pendidikan min SMA/SMK
  • Diutamakan memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Admin Online Shop, Market Place, Sosial Media digital marketing, dan bisa mengoperasikan computer
  • Paham sosial media ( Instagram, Facebook, Whatsapp Business )
  • Memiliki kemampuan menulis artikel, menulis iklan dan caption
  • Menguasai dasar desain grafis dan edit foto / video

Content Creator

  • Pria / Wanita, usia max 23 tahun
  • Pendidikan min SMA/SMK
  • Memiliki kemampuan menulis, desain grafis, edit foto / video
  • Memiliki kemampuan membuat website dengan WordPress
  • Familiar dengan media sosial: FB, IG, YT & TikTok
  • Komunikatif dan bisa bekerja secara tim
  • Disiplin, gesit, dan taktis sehingga mampu adaptif terhadap pekerjaan

Kirim Lamaran

Mohon maaf, lowongan sudah ditutup
Simpan
Bagikan
4 tahun lalu
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

x
Follow LokerJogja.ID Ikuti Kami