Lowongan terbit 3 bulan lalu

Asram Eduparkmembuka lowongan Staff Purchasing - Housekeeping Supervisor

Asram Edupark merupakan destinasi wisata alam, di sini kami memliki beberapa area yang dapat digunakan seperti Resto, Glamping, Cottage, Outbond, Airsoftgun, Playground, Wedding & Multipurpose Venue. Saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Staff Purchasing dan Housekeeping Supervisor.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • SMA / SMK, D1 - D3, S1 / D4
  • Pengalaman :
  • 1 - 2 Tahun
  • Gender :
  • Pria/Wanita
  • Besaran Gaji :
  • Kompetitif
  • Lokasi Kerja :
  • Jomblang, Kel. Sendangadi, Kec. Mlati, Sleman, DIY

Deskripsi Pekerjaan

 Staff Purchasing

  • Mengelola proses pembelian barang dan jasa sesuai kebutuhan perusahaan
  • Melakukan seleksi dan negosiasi dengan supplier
  • Memastikan ketersediaan barang tepat waktu dan sesuai standar kualitas
  • Menyusun serta mengarsipkan dokumen pembelian dengan rapi
  • Menjalin hubungan baik dengan vendor dan melakukan evaluasi berkala

Housekeeping Supervisor

  • Mengawasi dan memastikan kebersihan seluruh area dan fasilitas Asram Edupark
  • Mengatur jadwal serta kinerja tim housekeeping
  • Melakukan inspeksi kebersihan dan melaporkan hasilnya ke manajemen
  • Menjaga standar kebersihan di lingkungan kerja

Syarat Pekerjaan

 Staff Purchasing

  • Muslim
  • Pendidikan minimal S1 (Manajemen, Ekonomi, Akuntansi, atau jurusan terkait)
  • Pengalaman minimal 1 tahun di bidang purchasing
  • Menguasai proses pembelian dan negosiasi dengan supplier
  • Mampu menggunakan Microsoft Office/Excel dan membuat dokumen pembelian
  • Teliti, jujur, komunikatif, dan mampu bekerja dengan target
  • Bersedia bekerja secara mandiri maupun dalam tim

Housekeeping Supervisor

  • Muslim/Muslimah
  • Pendidikan minimal SMA/SMK (diutamakan jurusan Perhotelan, Tata Graha, atau sejenis)
  • Pengalaman minimal 2 tahun di bidang housekeeping, dengan pengalaman minimal 1 tahun sebagai supervisor lebih diutamakan
  • Memiliki kemampuan leadership yang baik dan mampu mengelola tim dengan efektif
  • Memahami standar kebersihan, sanitasi, dan perawatan fasilitas
  • Mampu membuat jadwal kerja, inspeksi area, dan laporan kegiatan housekeeping
  • Teliti, disiplin, bertanggung jawab, serta bersedia bekerja secara target
  • Dapat berkomunikasi dengan baik dan bekerja sama dengan departemen lain

Kirimkan lamaran dan CV ke email dengan Subject: Name_Positions

Kirim Lamaran

Mohon maaf, lowongan sudah ditutup
Lamar
Simpan
Bagikan
3 bulan lalu
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

CAPTCHA gambar
x
Follow LokerJogja.ID Ikuti Kami