Lexon Beautymembuka lowonganMarketing Leader - Content Creator Full Time - Content Creator Internship - Promotion & Research Internship
Lexon Beauty merupakan perusahaan yang bergerak di bidang kecantikan, kosmetik & perawatan diri.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SMA / SMK, D1 - D3, S1 / D4
- Pengalaman :
- 0 - 2 Tahun
- Gender :
- Pria/Wanita
- Besaran Gaji :
- Kompetitif
- Batas Lamaran :
- 31 Januari 2026
- Lokasi Kerja :
- Jl. Veteran No. 27 Muja Muju, Umbulharjo, Kota Jogja, DIY
Deskripsi Pekerjaan
Marketing Leader
- Merancang perencanaan pemasaran dan promosi sesuai visi misi dan target perusahaan
- Merancang, mengelola dan optimasi media promosi, sosial media, marketplace, website secara organik maupun non organik
Content Creator Full Time
- Mengelola akun media sosial perusahaan
- Merencanakan dan memproduksi konten gambar & video
- Menyusun copywriting yang relevan dengan isi konten
- Update terhadap tren sosial media
- Membangun relasi dan berkoordinasi dengan pihak eksternal (KOL dan influencer) untuk endorsement, kunjungan, dan kerja sama media sosial
Content Creator Internship
- Membuat konsep/ide konten yang akan dipublikasi
- Merancang dan memproduksi konten gambar/video
- Menyusun copywriting konten
- Mengelola social media
Promotion & Research Internship
- Mengelola kegiatan promosi dan event perusahaan
- Melakukan riset dan pengembangan sesuai kebutuhan perusahaan
- Melakukan riset produk potensial, brand, dan kompetitor
Syarat Pekerjaan
Marketing Leader
- Pendidikan min. Sarjana
- Pengalaman min. 1 tahun (Marketing Leader)
- Pengalaman memimpin tim & bekerja dalam target
- Memiliki kemampuan berpikir kreatif & menghasilkan ide-ide inovatif
- Memiliki knowledge mengenai beauty product & trend
- Menguasai Tools & Fitur Digital Marketing
- Komunikatif, disiplin, jujur, cepat & adaptif
Content Creator Full Time
- Pendidikan min. Sarjana
- Pengalaman min. 1 tahun (Creative Content & Social Media)
- Memiliki kemampuan berpikir kreatif & menghasilkan ide-ide inovatif
- Memiliki Skill Content & Social Media Trend, Skill Tools Editing
- Memiliki knowledge mengenai beauty product & trend
- Komunikatif, disiplin, jujur, cepat & adaptif
Content Creator Internship
- Pendidikan min. SMA/SMK
- Terbuka bagi mahasiswa/fresh graduate yang mencari magang/PKL
- Memiliki kemampuan dasar dalam content creation, social media, dan tools editing
- Memiliki knowledge mengenai beauty product & trend
Promotion & Research Internship
- Pendidikan min. SMA/SMK
- Terbuka bagi mahasiswa/fresh graduate yang mencari magang/PKL
- Memiliki kemampuan dasar dalam market research, event organizer, dan analisis data
- Memiliki knowledge mengenai beauty product & trend
KIRIMKAN CV DAN PORTOFOLIO MELALUI EMAIL.
Kirim Lamaran
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan