KledoMembuka LowonganCustomer Support
PT. Kledo Berhati Nyaman merupakan perusahaan teknologi penyedia software akuntansi berbasis cloud yang berlokasi di Yogyakarta.
Ringkasan
- Tingkat Pendidikan :
- D3, S1
- Gender :
- Pria/Wanita
- Status Kerja :
- Full Time
- Besaran Gaji :
- Kompetitif
- Lokasi Kerja :
- Jl. Malangan Raya, Nglebeng, Tamanan, Kec. Banguntapan, Bantul, DIY - 55191
Syarat Pekerjaan
- Lulusan D3 atau S1 Akuntansi
- Peduli dalam persoalan pelanggan pelanggan
- Kreatif dan suka tantangan
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Pengalaman menggunakan software akuntansi lebih disukai
- Mampu bekerja dalam tim
- WFO penempatan Yogyakarta
Kirim Lamaran
- Email :
- hrd@kledo.com
- Nomor Telepon :
- +6283144000010
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan